Postingan

Juara Dunia MotoGP 2014

Gambar
 Buat yang kemarin malem nonton MotoGP, pasti tau dong yaa siapa yg juara. :p Yuup musim ini Marquez kembali mempertahankan gelar juaranya. Pertandingan yang amat sengit bagi gue. *sekali lagi bagi gue* (di lihat dari kacamata seseorang yg awam ttg motor wkwk). Pada lap permulaan Marquez berada di urutan 5, dilanjut ada Lorenzo, Dani Peedrosa,Rossi, dan pembalap ducati yg gue gatau namanya. hhe sisanya? jangan tanyaa, gue gatau nama"nya selain 4 orang itu :( Lap awal memang belum terasa panas, namun saat memasuki pertengahan lap sudai terasa percikan" api yg membara. Marquez dengan lihai nya menyalip dari satu tikungan ke tikungan lain. Bagi gue, marquez emang keren dan emang jagonya di tikungan setelah rossi. Terlihat jelas saat pertengahan lap, ada 3 pembalap yg amat gencar untuk mencoba mencari kesempatan menyalip. Rossi ,Pedrosa, dan pembalap dari ducati yang sudah tergeser posisinya oleh marquez. Pada pertengahan lap ini juga ada sebuah kejadian. Lorenzo keluar

AADC Mini Drama (Terguncyang)

Gambar
Haai kali ini gue mau ngebahas tentang sebuah iklan yang akhir" ini menggeparkan Indonesia. Gue yakin semua orang udah pada tau soal ini. Yaitu Mini drama dalam iklan L*NE, dimana ada sebuah kelanjutan film dari AADC. Kalau kata mereka sih reunian gitu deeh. Satu kata saat pertama kali gue nonton video itu. Keren. iya kreatif aja gitu, si L*NE ini sampai kepikirian buat mengangkat sebuah film yang pada zamannya sangat terkenal itu. Euforia mini drama ini dirasakan semua kalangan. Apalagiii yang nge fans banget sama film AADC, seperti dapat sebuah jawaban yang sempat menggantung dalam film 2002 itu. Yang gue perhatiin dari videonya itu ada 3: -Pertama, kualitas videonya. Baguuuus, dan setelah gue tau kalau sutrada di balik film itu adalah orang" korea, gue manggut. hhe bukannya gitu, tapi emang beda aja, view tempatnya juga ternyata di ambil di korea (beberapa). -Kedua, pemeran AADC. yang bikin gue pangling itu cuman 1. Cewe yg dulu rambutnya cepak sekarang jad

Saatnya Introspeksi DIri

Gambar
Waktu gue baca sebuah artikel, yang dimana isinya ada sebuah cuplikan kata seperti ini "saat anda tidak mempunyai ide untuk menulis, mungkin anda kurang peduli dengan lingkungan sekitar" kurang lebih seperti itu isinya. Ada lagi cuplikat kata yang amat menggigit "Jika kamu ingin menulis, maka kamu harus membaca, tanpa membaca kamu tidak akan bisa menulis" . Gue terkadang suka bingung, seakan kehabisan ide untuk membuat sebuah tulisan. Yaa walaupun tulisannya ga bermakna gituu haha Cuplikan di atas benar adanya. Gue terlalu sibuk dengan rutinitas sekolah, sampai lupa kalau sebenarnya banyak sekali ide di sekeliling kita. Banyak hal yang bisa di tulis, di kembangkan, di kemas jadi lebih menarik. Tapi, emang dasarnya aja gue yang ga punya waktu luang atau lebih tepatnya 'sok sibuk' ._.v haha gue teringat, pada sebuah buku yang gue beli pada minggu kemarin. Menulis jangan di jadikan beban, kalau memang waktu tidak memungkinkan ya jangan memaksa diri

Kata-kata Motivasi

Gambar
Oia gue punya beberapa  SS (screenshot) yg kata" nya itu sangat kereeeen.. *bagi gue* sekali lagii *bagi gue* gatau juga sii menurut kalian gimana. Beberapa SS ini gue ambil dari thread di kaskus yg pernah jadi HT. Ada juga foto" yg tulisannya penuh dengan kata motivasi hhi. Special di bulan ini. Motivasi adalah energi. Berikan motivasi pada diri kita sendiri, dan kita akan menemukan jawabannya. #halah ._.v Oke cekidoot!! :)

Hello November ^^

Gambar
Wohooo sudah masuk bulan November. Bulan dimana datang nya hujan, hawa dingin dengan aroma rumput,pepohonan,dan debu yg khas, serta bulan dimana gue bertambah umur. 17th hihii ^^ Yaap untuk itu walau sedikit terlambat menyapa lewat tulisan di awal bulan, tapi niat ini sudah berjalan. Selamat datang November. :) Akhir-akhir ini gue baru bisa meluangkan waktu buat nulis. UTS udah selesai, pembagian raport juga sudah terlaksana, nilai yang gue dapet walau banyak yg jeleknya tapi cukup memuaskan, tapi gue harap bisa lebih baik lagi untuk kedepannya. Ga terasa sebentar lagi akan mengakhiri tahun 2014, 1 bulan lagi. :(  dan gue akan fokus ke UN. Berharap sii tiba-tiba UN di hapus gituuu. Tapii yah, yasudahla gamungkin juga harapan itu terkabul. Wkwkkk :D Oia beberapa bulan belakangan ini gue lagi belajar buat doodle. Iya doooooodle gambar tangan, atau coretan tangan itu looh, berawal dari sebuah misi untuk membuatkan sesuatu untuk seseorang, (yang namun hasilnya malah sia-sia) da

Presiden Ke-7 Indonesia

Gambar
Hari senin, 20 Oktober 2014 Sejarah baru untuk Negara Indonesia. Hari dimana diadakannya pelantikan Presiden Joko Widodo dan Wakil Presiden Jusuf Kalla. Setiap detik menuju pelantikan, begitu amat memukau bagi gue pribadi. Dimana sang Presiden ke-6 Susilo Babang Yudhoyono begitu akrab dan hangat berdampingan dengan Bpk. Jokowi. Sikap Bpk. SBY yang lembut, dan sikap Bpk. Jokowi yang Lucu dan humoris, membuat hari ini menjadi lebih hidup dan bermakna. Bisa dilihat antusias masyarakat saat Pak Jokowi diarak menggunakan kereta kencana yg di datangkan langsung dari Solo menuju Istana Merdeka. Sepanjang jalan di kerumuni masyarakat yang ikut senang dan bahagia menanti hari pelantikan ini. Sang Presiden baru yang dekat dengan rakyat, menjadikan hari bahagia ini bukan hanya dinikmati untuk dirinya sendiri, namun untuk masyarakat luas. Selama hidup gue, dari Awal gue mencicipi bangku sekolah SD dan terakhir SMA kelas 3 ini, akhirnya ada hal baru yg akan menghiasi ruang kelas gue. Foto

Cerita BJRB -1-

Heyhooo... Kali ini gue mau berbagi cerita tentang liburan bulan Juli kemarin. Jadi, waktu libur kenaikan kelas XII itu gue diajak acara BJRB sama temen gue yang kebetulan bokapnya TNI-AL. Doi jelasin panjang lebar tentang apa itu BJRB, disana ngapain aja, acaranya kaya gimana, perginya kemana, de el el. Pokoknya semua pertanyaan yg gue utarakan dijawab dengan lancar dan bersemangat sama Raka& Nevial.  Dengan semua bujuk rayu dari temen" gue yang lain, serta iming" mendapat sesuatu hal yang baru dan seru, buat gue jadi mupeng setengah mati. Bener aja, mati-matian gue buat dapet izin sama ortu. Ya kalau bukan sekarang, kapan lagiii?! :( dalam persyaratannya max berumur 18thn. Sekarang coba lo bayangin, pada bulan Juli tahun 2014 ini gue masih berumur 16thn, tahun depan gue kelas XII sems 2, dan umurnya 17thn. Belum lagi, bulan juli tahun depan gue mulai sibuk. Bisa aja gue lagi pusing nyari kuliahan, tes sana sini. Pusing iyaaa.. Ikut BJRB pun ngga. Miriis kan :'(